Skip to main

Tentang Klinik Pintar

MISI KAMI
Klinik Pintar memiliki misi membangun ekosistem #KesehatanTerhubung untuk mengoptimalkan pelayanan kesehatan di Indonesia, terutama sektor kesehatan primer

Klinik Pintar adalah jaringan klinik digital yang pertama kali diluncurkan di tahun 2020. Kami memposisikan diri sebagai mitra klinik dalam mendigitalkan operasional klinik dan mengoptimalkan pelayanan kepada masyarakat.

Kami percaya, pelayanan kesehatan yang terhubung, terstandarisasi, dan tepat sasaran yang didukung oleh platform digital yang kuat, adalah kunci mengatasi berbagai permasalahan industri kesehatan di Indonesia.

3.000+

Faskes pengguna

7.000+

Tenaga medis terbantu

350+

Kota

Manajemen
Faizal Rahman

Faizal Rahman

Chief Product Officer

Bukhori M. Aqid

Bukhori M. Aqid

Chief Technology Officer

Harya Bimo

Harya Bimo

Chief Executive Officer

Eriza Hanif

Eriza Hanif

Chief Operating Officer

dr. Eko S. Nugroho, MPH

dr. Eko S. Nugroho, MPH

Chief Medical Officer

Advisor Bisnis
Heru Sambodo

Heru Sambodo

Government Relations

Cleosent Randing

Cleosent Randing

Insurance

Advisor Medis
dr. Zicky Yombana Sp.S

dr. Zicky Yombana Sp.S

Dokter Spesialis Saraf

dr. Efmansyah Iken Lubis

dr. Efmansyah Iken Lubis

Organisasi dan Komunitas Dokter

MISI KAMI
Didukung oleh investor terdepan dan terpercaya
Golden Gate Ventures
Southeast Asia
Venturra Capital
Southeast Asia
Altara Ventures
Singapore
Skystar Capital
Southeast Asia
Bundamedik
Indonesia
Sequis Life
Indonesia
Kopital Ventures
Indonesia

Mari bergabung di Klinik Pintar dan bersama wujudkan #KesehatanTerhubung

Lihat Lowongan

Layanan Pengaduan Konsumen

Klinik Pintar

Email : [email protected]

Direktorat Jenderal Perlindungan Konsumen dan Tertib Niaga

Kementerian Perdagangan Republik Indonesia

Kontak Ditjen PKTN: +62 853 1111 1010